Laman

Selasa, 25 September 2012

Mencari Kaki Kolektor dan Emitter di transistor

Mencari Kaki Kolektor dan Emitter
1)      Misal: transistor berjenis NPN
2)      Lakukan pengukuran seperti gambar dibawah ini


 

 


3)      Perhatikan penunjukkan jarum, apabila jarum bergerak ke kanan maka kaki 1 (pada probe positif) adalah emitter dan kaki 2 (pada posisi probe negatif) adalah kolektor. Atau Jika dipasang kebalikannya (probe positif pada kaki 2 dan probe negatif pada kaki 1) dan jarum tidak bergerak, maka kaki 1 adalah emitter dan kaki 2 adalah kolektor.

Untuk transistor jenis PNP dapat dilakukan seperti diatas dan hasilnya kebalikan dari transistor jenis NPN.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar